• Home
  • Disclaimer
  • Iklan
  • Redaksi
  • Donasi
  • Copyright
Jumat, 9 Mei 2025
Islampos
  • Home
  • Beginner
  • Tahukah
  • Sirah
  • Renungan
  • Muslimbiz
    • Muslimtrip
  • Berita
  • Cari
Tidak ada Hasil
View All Result
  • Home
  • Beginner
  • Tahukah
  • Sirah
  • Renungan
  • Muslimbiz
    • Muslimtrip
  • Berita
  • Cari
Tidak ada Hasil
View All Result
Tidak ada Hasil
View All Result
Islampos
Home Syi'ar Inspirasi

6 Hafidz Muda Populer di Indonesia

Oleh Eneng Susanti
7 tahun lalu
in Inspirasi
Waktu Baca: 2 menit baca
A A
0
bacaan al-quran abu musa al-anshari

Ilustrasi. Foto: Aldi/Islampos

6
BAGIKAN

KEGIATAN menghafal Alquran kini telah marak di Indonesia. Berbagai lembaga pendidikan hafidz quran berhasil mencetak para penghafal quran yang terkenal.

Di antara sekian banyak hafidz quran di Indonesia, ada beberapa nama yang muncul dan dikenal publik sebagai hafidz muda Indonesia yang populer dan inspiratif. Siapa sajakah mereka?

Dirangkum dari berbagai sumber, berikut ini enam penghafal Alquran berusia muda di Indonesia.

1 Muzammil Hasballah

6 Hafidz Muda Populer di Indonesia 1 hafidz muda
Foto: You Tube

Muzammil Hasballah dilahirkan di Sigli pada 21 September 1993 di Desa Paya Tijue, Kemukiman Gampong Lhang, Kecamatan Pidie, Aceh. Di usia 4 tahun Muzammil sudah belajar mengaji. Saat masih Taman Kanak-kanak (TK) dia sudah selesai/tamat membaca iqra. Sehingga saat masuk MIN Tijue, Muzammil sudah mampu membaca Alquran. Muzammil menjadi imam di Masjid Salman, Kompleks Institut Teknologi Bandung (ITB).

ArtikelTerkait

10 Cara Alami Usir Tikus dari Dalam Rumah

Kisah Tikus yang Berkeluh Kesah

Disebutkan dalam Quran dan oleh Rasulullah ﷺ, Ini 5 Hal yang Bisa Mendatangkan Kebahagiaan

8 Renungan Pagi

2 Taqiyuddin Malik

6 Hafidz Muda Populer di Indonesia 2 hafidz muda
Foto: Kabarmaya.

Pemuda kelahiran Banjarmasin ini tertarik terhadap seni membaca Alquran dimulai sejak usia SD kelas empat. Dia berhasil menghafal Quran sebanyak 30 juz selama 4 tahun. Hingga di usia 17 tahun kitab suci umat Islam telah rampung dihafalkannya. Sebagai seorang hafiz, Taqy semakin dikenal luas karena rajin mengisi konten YouTube channel miliknya dengan lantunan ayat-ayat suci Alquran.

3 Ahmad Zamzam Zainal Muttaqin

6 Hafidz Muda Populer di Indonesia 3 hafidz muda
Foto: Allah Blessed Us

Pemuda asal Garut kelahiran 5 Desember 1995 ini memiliki suara tak kalah merdunya dengan Muzammil. Ahmad Zamzam atau yang akrab disapa Ceng Zamzam terkenal juga dengan bacaan shalawatnya. Ia kerap kali diundang mengisi tausiah juga bershalawat di berbagai daerah. Pemuda bersahabat akrab dengan putra dai ternama Ustadz Arifin Ilham, Alvin.

4 Hamas Syahid Izzuddin

6 Hafidz Muda Populer di Indonesia 4 hafidz muda
Foto: Ruang Muslimah

Selain seorang hafidz, Hamas Syahid merupakan aktor perfilman Indonesia. Hamas Syahid memiliki 266 ribu pengikut di Instagram. Wajah tampan dan caranya membaca Alquran membuat Hamas dikagumi para penggemarnya.

5 Syakir Daulay

6 Hafidz Muda Populer di Indonesia 5 hafidz muda
Foto: vidio

Sama seperti Hamas Syahid, Syakir Daulay juga seorang hafidz yang menjadi aktor. Selain itu, pria kelahiran tahun 2002 ini juga mengisi soundtrack film 5 Penjuru Masjid.

6 Wirda Mansur

6 Hafidz Muda Populer di Indonesia 6 hafidz muda
Foto: Dream

Wirda Salamah atau yang lebih dikenal dengan Wirda Mansur, lahir pada 19 November 2001 di Jakarta, Indonesia merupakan seorang Hafidzah  muda, putri dari ustad Yusuf Mansur.  Pada akhir tahun 2015, Wirda resmi terpilih menjadi Duta Qur’an. Dengan predikat tersebut ia berkesempatan mempelajari dan menyiarkan Qur’an di Amerika Serikat. Setelah lulus dari SMP, Wirda akan melanjutkan pendidikanya di Al Mammor sebuah sekolah dari Mesir yang berada di kota New York. Sebelum hijrah ke Amerika Serikat, Wirda sudah sering tampil di layar kaca untuk tilawah dan berdakwah. Wirda juga dikenal mempunyai kemampuan berbahasa asing yang baik, terutama dalam berbahasa arab. []

 

Tags: hafidzmudaquran
Share77SendShareTweetShareScan
Advertisements
ADVERTISEMENT
Previous Post

MUI: Ada Pihak yang Kepentingannya Terganggu Jika RUU Minuman Beralkohol Rampung

Next Post

Besaran Zakat Fitrah di Bekasi Jadi yang Tertinggi di Jawa Barat

Eneng Susanti

Eneng Susanti

Terkait Posts

HEWAN, tikus

10 Cara Alami Usir Tikus dari Dalam Rumah

4 Mei 2025
tikus

Kisah Tikus yang Berkeluh Kesah

12 September 2024
Hal yang Bisa Mendatangkan Kebahagiaan, Hukum Menulis Nama-nama Allah di Dinding

Disebutkan dalam Quran dan oleh Rasulullah ﷺ, Ini 5 Hal yang Bisa Mendatangkan Kebahagiaan

14 Juli 2024
Renungan Pagi

8 Renungan Pagi

10 Juli 2024
Please login to join discussion

Tulisan Terbaru

Penyebab Matinya Hati

Penyebab Ngantuk tapi Tak Bisa Tidur

Oleh Haura Nurbani
9 Mei 2025
0

Cara Membentengi Diri, Janji Allah dalam Al-Quran, Sebab Al-Quran Diturunkan secara Bertahap,Tafsir. Qiroat, Hukum Muslim yang Tak Bisa Baca Al-Quran, Al-Quran

Kenapa Kita Harus Paksakan Diri untuk Membaca Al-Quran

Oleh Haura Nurbani
9 Mei 2025
0

Tahajjud, Amalan di Pagi Hari, Shalat Taubat, Renungan, Tahajjud, Shalat Malam

Apakah Engkau Sulit Melakukan Shalat Malam?

Oleh Dini Koswarini
9 Mei 2025
0

pekerjaan rumah, anak, sukses

Anak Rajin Bantu Pekerjaan Rumah, Benarkah Lebih Sukses di Masa Depan?

Oleh Yudi
9 Mei 2025
0

perawan

7 Penyebab Banyak Gadis Sudah Tidak Perawan di Zaman Sekarang

Oleh Yudi
9 Mei 2025
0

Terpopuler

Penyebab Kanker Prostat yang Sering Diremehkan Lelaki

Oleh Dini Koswarini
8 Mei 2025
0
Penyebab Perut Bunci pada Laki-laki, Cara Mengecilkan Perut yang Buncit, Akibat Menahan Kentut, Penyebab Gagal Ginjal, Perut Buncit, Perut Buncit, Perut Kembung, Fakta Diabetes, Cara Menyembunyikan Perut yang Buncit, Gemuk, Penyebab Kanker Prostat

Ada beberapa penyebab kanker prostat yang sering diremehkan para lelaki. 

Lihat LebihDetails

Apa Dampaknya Jika Minum Kopi Setiap Pagi? Ini Penjelasannya

Oleh Yudi
8 Mei 2025
0
kopi

Salah satu manfaat paling umum dari kopi adalah kandungan kafeinnya yang dapat meningkatkan kewaspadaan dan fokus.

Lihat LebihDetails

Cara Singkat Tulis ‘Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam ﷺ di Microsoft Word, Ini Dia

Oleh Saad Saefullah
19 Oktober 2024
1
Nabi Muhammad Keutamaan Membaca Sholawat, Waktu Terbaik Bershalawat, Sholawat, Ciri Fisik Rasulullah, Wasiat Nabi Sebelum Wafat, Cara Bershalawat yang Benar kepada Nabi, Keistimewaan Rasulullah, Kebiasaan Nabi Muhammad ﷺ, Rasulullah

Selain untuk membuat karakter shalawat tersebut, kita juga bisa membuat lafadz Allah (ﷲ), Muhammad (ﷴ), Basmalah (﷽), Jalla Jalaluhu (ﷻ)...

Lihat LebihDetails

Kenapa Seorang Muslim Gelisah dan Resah di Pagi Hari?

Oleh Dini Koswarini
7 Mei 2025
0
Hal yang Tidak Boleh Dilakukan di Pagi Hari, Ciri Diabetes di Usia Muda, Muslim

Berikut beberapa alasan mengapa seorang Muslim bisa merasa seperti itu.

Lihat LebihDetails

Kapan Wanita Shalat Dzuhur di Hari Jumat?

Oleh Dini Koswarini
10 Juli 2024
0
Hukum Shalat Jumat bagi Wanita, Hukum Shalat Tidak Kenakan Mukena Warna Putih, Hukum Wanita Shalat tanpa Mukena, , Shalat Ied Jamaah, Hukum Shalat Wanita Kelihatan Rambut,Kenapa Shalat Jumat Tidak diwajibkan bagi Perempuan, Hukum Perempuan Menjadi Imam Shalat Berjamaah

Maka apa sebenarnya hukum permasalahan wanita shalat Dzuhur di hari Jumat ini menurut syariat?

Lihat LebihDetails
Facebook Twitter Youtube Pinterest Telegram

© 2022 islampos - Membuka, Menginspirasi, Free to Share.

Tidak ada Hasil
View All Result
  • Home
  • Beginner
  • Tahukah
  • Sirah
  • Renungan
  • Muslimbiz
    • Muslimtrip
  • Berita
  • Cari

© 2022 islampos - Membuka, Menginspirasi, Free to Share.