• Home
  • Disclaimer
  • Iklan
  • Redaksi
  • Donasi
  • Copyright
Minggu, 10 Desember 2023
Islampos
  • Home
  • Beginner
  • Tahukah
  • Sirah
  • Renungan
  • Muslimbiz
    • Muslimtrip
  • Cari
Tidak ada Hasil
View All Result
  • Home
  • Beginner
  • Tahukah
  • Sirah
  • Renungan
  • Muslimbiz
    • Muslimtrip
  • Cari
Tidak ada Hasil
View All Result
Tidak ada Hasil
View All Result
Islampos
Home Syi'ar Sirah

Rasulullah dan Pengemis Yahudi Buta

Oleh Jejeh Nurazizah
6 tahun lalu
in Sirah
Waktu Baca: 2 menit baca
A A
0
Wasiat Rasulullah, Fakta Mariah Qibtiyah

Foto: Pinterest

1.4k
BAGIKAN

SEORANG pengemis Yahudi buta yang berada di sudut pasar Madinah Al-Munawarah selalu mengatakan “Wahai saudaraku jangan dekati Muhammad, dia itu orang gila, dia itu pembohong, dia itu tukang sihir, apabila kalian mendekatinya kalian akan dipengaruhinya,” di setiap ada orang yang mendekatinya.

Pengemis itu selalu berpesan agar tidak mendekati orang yang bernama Muhammad.

Rasulullah SAW selalu mendatanginya setiap pagi, bukan untuk membalas segala hal yang dilakukannya, melainkan untuk membawakannya makanan.

Rasulullah SAW juga selalu menyuapi makanan yang dibawanya kepada pengemis itu tanpa berkata sepatah kata pun.

ArtikelTerkait

As-Sabiqun Al-Awwalun, Sahabat-sahabat Nabi Pertama yang Masuk Islam

Saat Mereka Bersepakat Menyebut Rasulullah sebagai Orang Gila

Saat Rasulullah Menikahi Khadijah

Nasab dan Keluarga Inti Nabi Muhammad ﷺ

Kebiasaan Rasul ini berlangsung hingga menjelang Beliau SAW wafat.

Hingga tidak ada lagi orang yang membawakan makanan setiap pagi kepada pengemis Yahudi buta itu karena Rasulullah telah wafat.

Suatu hari rumah Aisyah dikunjungi oleh ayahnya Abu Bakar yang kemudian bertanya, “Anakku, adakah sunnah kekasihku yang belum aku kerjakan?”

Aisyah pun menjawabnya, “Wahai ayah, engkau adalah seorang ahli sunnah. Hampir tidak ada satu sunnah pun yang belum ayah lakukan kecuali satu sunnah saja.”

Abu Bakar  kemudian bertanya kembali “Apakah Itu?”.

Aisyah pun menjelaskan bahwa, Setiap pagi Rasulullah SAW selalu pergi ke ujung pasar dengan membawakan makanan untuk seorang pengemis Yahudi buta yang berada di sana.”

Abu Bakar r.a pun pergi ke pasar untuk mendatangi pengemis itu dan memberikan makanan pada keesokan harinya.

Namun, ketika Abu Bakar menyuapinya, pengemis itu marah dan berteriak, “Siapakah kamu?”

Abu Bakar pun menjawab, “Aku orang yang biasa.”

Pengemis buta itu kembali berteriak mengatakan “Bukan! Engkau bukan orang yang biasa mendatangiku, Apabila ia datang kepadaku tidak susah tangan ini memegang dan tidak susah mulut ini mengunyah. Orang yang biasa mendatangiku itu selalu menyuapiku, tapi terlebih dahulu dihaluskannya makanan tersebut dengan mulutnya setelah itu ia berikan pada ku dengan mulutnya sendiri.”

Seketika, air mata Abu Bakar tidak dapat terbendung dan kemudian menangis seraya mengatakan, “Aku memang bukan orang yang biasa datang pada mu, aku adalah salah seorang dari sahabatnya, orang yang mulia itu telah tiada. Ia adalah Muhammad Rasulullah SAW.”

Pengemis itu pun ikut menangis setelah mendengar cerita Abu Bakar r.a dan mengatakan “Benarkah demikian? Selama ini aku selalu menghinanya, memfitnahnya, ia tidak pernah memarahiku sedikitpun, ia mendatangiku dengan membawa makanan setiap pagi, ia begitu mulia.”

Dan di hadapan Abu Bakar r.a, pengemis Yahudi buta tersebut akhirnya bersyahadat. []

 

Tags: abu bakaraisyahbutapengemisRasulallahyahudi
Share1420SendShareTweetShare
Advertisements
ADVERTISEMENT
Previous Post

Tanggapi Nuklir Korut Terbaru, Trump: AS Tak Punya Pilihan Selain Hadapi

Next Post

Ingin Istiqomah dalam Hijrah? Begini Caranya

Jejeh Nurazizah

Jejeh Nurazizah

Terkait Posts

Nabi Sulaiman, Kecerdasan Nabi Sulaiman, Fakta Nabi Dzulkifli, Umar bin Khattab, Abu Jahal, Abu Dzar Al-Ghifari, Fakta Ali bin Abi Thalib, Abu Bakar Ash-Shiddiq, Rasulullah, Utsman bin Affan, Keutamaan Utsman bin Affan, Nabi Musa, Nabi Khidir, Umar bin Khattab, Abu Hurairah, Ali bin abi Thalib, umar bin khattab, Said bin Amir, Mukjizat Nabi di Gua Tsur, Nabi Ishaq, Ustman bin Affan, Utsman bin Affan, Abdullah ibn Umar, Nabi Ibrahim, Umar bin Khathab. Ashabul Kahfi, Saad bin Abi Waqqash, Ali bin Abi Thalib, Abu Qilabah, Kehebatan Umar bin Khattab, Imam Hasan Al-Bashri, Nabi Adam, Kisah Maryam, Perang Jamal, Ali bin Abi Thalib, Sahabat Nabi

As-Sabiqun Al-Awwalun, Sahabat-sahabat Nabi Pertama yang Masuk Islam

9 Desember 2023
Jibril, Khalid bin Walid, Nabi Sulaiman, Nabi Adam, Nabi Musa, Rasulullah

Saat Mereka Bersepakat Menyebut Rasulullah sebagai Orang Gila

9 Desember 2023
Haid, Khadijah, Sifat Istri yang Dibenci Suami, Cara Menetapkan Masa Selesainya Haid, Khadijah

Saat Rasulullah Menikahi Khadijah

6 Desember 2023
Amalan Agar Bisa Jumpa Rasul di Surga, Nasab Nabi Muhammad, Aminah, shalawat, Rasulullah, Al-Amin, Nabi Muhammad

Nasab dan Keluarga Inti Nabi Muhammad ﷺ

30 November 2023
Please login to join discussion

Terbaru

Hak dan Kewajiban Seorang Muslim, sabar, Dzikir

4 Dzikir Penghapus Dosa

Oleh Haura Nurbani
9 Desember 2023
0

Untuk itulah kita perlu melafalkan banyak dzikir pengapus dosa. 

Bahira,amalan bulan syaban, Fakta Nabi Adam, Syuraih, Yahudi, Rasulullah

Kesamaan Sejarah Nabi Ismail dan Ayah Rasulullah ﷺ

Oleh Saad Saefullah
9 Desember 2023
0

Menyikapi peristiwa ini, setelah diangkat menjadi Nabi dan Rasul, Rasulullah ﷺ bersabda, "Aku anak laki-laki dari dua orang yang disembelih."

halal fair

Halal Fair & Halal Indonesia International Trade Show 2023 di ICE BSD Suguhkan 9 Fakta Menarik!

Oleh Saad Saefullah
9 Desember 2023
0

Pameran Halal Fair Series resmi dibuka oleh Ketua Masyarakat Ekonomi Syariah (MES) DKI Jakarta, Tito Maulana.

Bahaya Ujub, tanda riya, Penyakit Ain, tanda riya, Hikmah Menjaga Pandangan

8 Hikmah Menjaga Pandangan (Ghadul Bashar)

Oleh Dini Koswarini
9 Desember 2023
0

Ghadul Bashar atau menjaga pandangan ini memliki beberapa hikmah. Apa saja hikmah menjaga pandangan bagi seorang Muslim?

Terpopuler

Cara Singkat Tulis ‘Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam ﷺ di Microsoft Word, Ini Dia

Oleh Saad Saefullah
30 September 2020
1
Nabi Muhammad Keutamaan Membaca Sholawat, Waktu Terbaik Bershalawat, Sholawat, Ciri Fisik Rasulullah, Wasiat Nabi Sebelum Wafat, Cara Bershalawat yang Benar kepada Nabi, Keistimewaan Rasulullah, Kebiasaan Nabi Muhammad ﷺ

Selain untuk membuat karakter shalawat tersebut, kita juga bisa membuat lafadz Allah (ﷲ), Muhammad (ﷴ), Basmalah (﷽), Jalla Jalaluhu (ﷻ)...

Lihat Lebih

7 Kewajiban Anak Laki-laki kepada Ibu Setelah Menikah

Oleh Andika Murdanto
27 Oktober 2021
0
Kewajiban Anak Laki-laki, ibu, Makna Hadist Surga di Bawah Telapak Kaki ibu, Durhaka pada Ibu

Kewajiban anak laki-laki kepada ibu meskipun telah menikah anak laki-laki harus terus taat kepada ibunya.

Lihat Lebih

Berikut Hadist-hadist dan 4 Keutamaan Menghafal Alquran

Oleh Andika Murdanto
3 Oktober 2021
0
Keutamaan Menghafal Alquran

Ada banyak keutamaan menghafal Alquran dalam islam, baik keutamaan itu untuk di dunia maupun kelak diakhirat nanti. Hukum menghafal Alquran...

Lihat Lebih
Facebook Twitter Youtube Pinterest

© 2022 islampos - Membuka, Menginspirasi, Free to Share.

Tidak ada Hasil
View All Result
  • Home
  • Beginner
  • Tahukah
  • Sirah
  • Renungan
  • Muslimbiz
    • Muslimtrip
  • Cari

© 2022 islampos - Membuka, Menginspirasi, Free to Share.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist