• Home
  • Disclaimer
  • Iklan
  • Redaksi
  • Donasi
  • Copyright
Jumat, 4 Juli 2025
Islampos
  • Home
  • Beginner
  • Tahukah
  • Sirah
  • Renungan
  • Muslimbiz
    • Muslimtrip
  • Berita
  • Cari
Tidak ada Hasil
View All Result
  • Home
  • Beginner
  • Tahukah
  • Sirah
  • Renungan
  • Muslimbiz
    • Muslimtrip
  • Berita
  • Cari
Tidak ada Hasil
View All Result
Tidak ada Hasil
View All Result
Islampos
Home Kolom

Bila Maut Menjemput

Oleh Sodikin
5 tahun lalu
in Kolom
Waktu Baca: 2 menit baca
A A
0
Ilustrasi. Foto: The Forward

Ilustrasi. Foto: The Forward

261
BAGIKAN

KEMATIAN, tak ada yang tahu kapan datangnya. Bangun tidur kita sehat wal afiat, siang nanti boleh jadi tergelatak tak berdaya.

Pagi-pagi kita sendiri yang mengenakan pakaian, boleh jadi nanti orang lain yang membukanya.

Bila Maut Menjemput 1 mautSaat ini kita sendiri yang memakai sepatu, boleh jadi nanti orang lain yang mencopotnya.

BACA JUGA: Hati-hati dengan Kunjungan Malaikat Maut

ArtikelTerkait

Perang Saudara Sunyi di Negeri Penjajah

Sultan Abdul Hamid II: Membayar Utang Rakyat Palestina

Bani Israil: Selalu Salah Memanfaatkan Momentum

Saat Langit Iran Menembus Dinding Mitologi Israel

Saat ini kita sendiri yang mengenakan jam tangan, boleh jadi nanti orang lain yang melepasnya.

Saat ini kita sendiri yang menutup pintu mobil, boleh jadi nanti orang lain yang membukanya.

Saat ini kita sendiri bisa menyisihkan rezeki untuk bersedekah, boleh jadi sebentar lagi tak ada kesempatan serupa.

Saat ini lisan kita bisa melafal dzikir dan istighfar, boleh jadi sebentar lagi bibir kelu tak bisa bicara.

Saat ini kita masih bisa mandi, dandan dan shalat, boleh jadi sebentar lagi orang lain yang memandikan, mendandani dan menshalatkan. Entahlah. Hanya Allah yang tahu.

Selayaknya kita mengisi waktu sebaik-baiknya, beramal sebanyak-banyaknya, dan mentaubati dosa sebenar-benarnya. Menyebut asma Allah, selagi lisan masih bisa. Beribadah, selagi masa masih ada. Berada dalam kebaikan selagi nyawa masih di kandung badan.

Cukuplah kematian sebagai peringatan, pemutus segala kenikmatan, penghapus segala harapan, dan pemangkas segala keinginan dunia.

BACA JUGA: Ketika Nabi Musa Menampar Malaikat Maut

Cukuplah kematian sebagai pelajaran, penghilang arogansi, kesombongan dan keserakahan. Istri yang cantik tak lagi menarik, pangkat yang tinggi tak lagi bermakna, dan harta yang melimpah tak lagi berguna saat kematian itu tiba.

Cukuplah kematian sebagai pengharapan, kerinduan akan pertolongan, dan husnul khatimah di penghujung kehidupan.

Saat ini kita masih bernapas, esok hari boleh jadi tak bernyawa lagi. Atau mungkin lebih cepat, satu jam setelah ini kita tergeletak tak berdaya.

Maka, apalagi yang hendak kita sombongkan?

[]

Tags: ajalHidupkematianMautPelajaran
Share261SendShareTweetShareScan
Advertisements
ADVERTISEMENT
Previous Post

Erdogan: Hagia Sophia, Tempat Shalat Pertama Mehmet Sang Penakluk

Next Post

Hagia Sophia, Ini 7 Fakta Menariknya

Sodikin

Sodikin

Terkait Posts

Antisemit, Yahudi, Israel, Israel, Bani Israil, Negeri Penjajah

Perang Saudara Sunyi di Negeri Penjajah

1 Juli 2025
Palestina

Sultan Abdul Hamid II: Membayar Utang Rakyat Palestina

29 Juni 2025
Bani Israil

Bani Israil: Selalu Salah Memanfaatkan Momentum

28 Juni 2025
Iron Dome, Israel

Saat Langit Iran Menembus Dinding Mitologi Israel

27 Juni 2025
Please login to join discussion

Tulisan Terbaru

mitos kehamilan, Pengaruh Ibadah, Hamil

Ibu Hamil, Lakukan 3 Hal Ini Agar Lahirkan Anak Shaleh!

Oleh Dini Koswarini
3 Juli 2025
0

Ayo Dukung Dakwah Islam! Donasi Anda, Amal Jariyah Tanpa Henti! Update Donasi Bulan Juli 2025! 2 maut

Ayo Dukung Dakwah Islam! Donasi Anda, Amal Jariyah Tanpa Henti! Update Donasi Bulan Juli 2025!

Oleh Saad Saefullah
3 Juli 2025
0

Ciri Motor yang Harus Segera Diservis, Motor

Kenapa Motor Jadi Sat Set setelah Dicuci?

Oleh Saad Saefullah
3 Juli 2025
0

Pembatal Shalat

Tempat-Tempat Terlarang untuk Shalat, di Mana Saja?

Oleh Haura Nurbani
3 Juli 2025
0

Pekerjaan Haram, Uang Haram

10 Akibat Makan Uang Haram

Oleh Haura Nurbani
3 Juli 2025
0

Terpopuler

7 Faktor yang Membuat Anak Membenci Ayahnya

Oleh Yudi
30 Juni 2025
0
rasa benci, anak, ayah

Anak kehilangan rasa hormat dan bangga terhadap ayahnya, bahkan bisa berbalik membencinya karena perilaku buruk tersebut.

Lihat LebihDetails

Kenapa Lelaki Semakin Buncit Semakin Tidak Sehat?

Oleh Haura Nurbani
2 Juli 2025
0
Buncit

Berikut penjelasan mengapa lelaki yang semakin buncit justru semakin tidak sehat!

Lihat LebihDetails

Cara Singkat Tulis ‘Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam ﷺ di Microsoft Word, Ini Dia

Oleh Saad Saefullah
19 Oktober 2024
1
Nabi Muhammad Keutamaan Membaca Sholawat, Waktu Terbaik Bershalawat, Sholawat, Ciri Fisik Rasulullah, Wasiat Nabi Sebelum Wafat, Cara Bershalawat yang Benar kepada Nabi, Keistimewaan Rasulullah, Kebiasaan Nabi Muhammad ﷺ, Rasulullah

Selain untuk membuat karakter shalawat tersebut, kita juga bisa membuat lafadz Allah (ﷲ), Muhammad (ﷴ), Basmalah (﷽), Jalla Jalaluhu (ﷻ)...

Lihat LebihDetails

Ini Alasannya Kenapa Ulama Keluarkan Fatwa Haram Nikah Mut’ah

Oleh Yudi
9 Juli 2024
0
NERAKA, nikah mut'ah, zina, setan

Nikah mut'ah pernah diperbolehkan karena masyarakat Islam saat itu masih dalam masa transisi dari zaman jahiliyah kepada Islam.

Lihat LebihDetails

Ternyata Tape Ketan Miliki Banyak Manfaat untuk Kesehatan

Oleh Yudi
2 Juli 2025
0
tape ketan, tape

Tak heran tape ketan sering dikonsumsi saat sarapan atau sebelum aktivitas fisik yang berat untuk menambah tenaga.

Lihat LebihDetails
Facebook Twitter Youtube Pinterest Telegram

© 2022 islampos - Membuka, Menginspirasi, Free to Share.

Tidak ada Hasil
View All Result
  • Home
  • Beginner
  • Tahukah
  • Sirah
  • Renungan
  • Muslimbiz
    • Muslimtrip
  • Berita
  • Cari

© 2022 islampos - Membuka, Menginspirasi, Free to Share.