• Home
  • Disclaimer
  • Iklan
  • Redaksi
  • Donasi
  • Copyright
Selasa, 5 Juli 2022
Islampos
  • Home
  • Beginner
  • Tahukah
  • Sirah
  • Renungan
  • Muslimbiz
    • Muslimtrip
  • Cari
Tidak ada Hasil
View All Result
  • Home
  • Beginner
  • Tahukah
  • Sirah
  • Renungan
  • Muslimbiz
    • Muslimtrip
  • Cari
Tidak ada Hasil
View All Result
Islampos
Tidak ada Hasil
View All Result
Home Tahukah Anda

Inilah Mushaf Alquran Tertua yang Ditemukan di Universitas Jerman

Oleh Yudi
2 tahun lalu
in Tahukah Anda
Waktu Baca: 1 menit baca
A A
0
Foto: laughingsquid.com

Foto: laughingsquid.com

0
BAGIKAN
Share on FacebookShare on Twitter

BEBERAPA tahun lalu, para peneliti di Jerman dilaporkan telah menemukan sebuah mushaf tua Alquran di perpustakaan Universitas Tübingen.

Para sarjana di Proyek Coranica, bagian dari Universitas Tübingen, telah menemukan buku yang ditulis antara 20 sampai 40 tahun, setelah wafatnya Nabi Muhammad Shallallahu ‘Alaihi Wasallam.

BACA JUGA: Inilah 13 Keindahan Gaya Alquran

Ditulis dalam huruf Kufi, naskah yang dijuluki MA VI 165 ini, disumbangkan ke universitas pada tahun 1864 sebagai bagian dari koleksi konsul Prusia Johann Gottfried Wetzstein.

ArtikelTerkait

10 Hal tentang Kabah

Nabi Muhammad Tak Pernah Menguap

4 Jenis Kesucian Menurut Imam Al Ghazali

10 Fakta Nabi Muhammad ï·º

Dengan menggunakan karbon-14 pada tiga sampel perkamen naskah, para peneliti menyimpulkan bahwa Alquran ini, 95 persen kemungkinan berasal pada periode 649-675 M.

Proyek Coranica menyelidiki Alquran dalam konteks latar historis dengan menggunakan dokumen-dokumen, seperti naskah dan informasi yang diperoleh dari penggalian arkeologi.

Mushaf Ma VI 165, dibuat di atas perkamen berkualitas tinggi sehingga diduga berhasil bertahan dalam kondisi yang cukup baik selama lebih dari 1.339 tahun.

BACA JUGA: Metode Persalinan Tanpa Rasa Sakit ada dalam Alquran

Ma VI 165 tampaknya berisi sebagian besar dari Alquran Surat Al-Isra ayat 37 dan Surat Yasin ayat 57. Menariknya, ayat yang ditemukan dalam naskah berisi kalimat yang puitis berkaitan dengan pelestarian naskah. Surat Al-Isra ayat 37 diterjemahkan sebagai, “Dan janganlah kamu berjalan di muka bumi ini dengan sombong, …”.

Selama ini, mushaf Alquran tertua ditemukan di Sana’a, Yaman. Mushaf tersebut berasal dari tahun 671 Masehi. Awalnya baik mushaf di Sana’a maupun yang di Jerman dikenal sebagai dua mushaf tertua. Namun mushaf tertua kembali ditemukan oleh peneliti dari Universitas Birmingham, Inggris dan diperkirakan berasal dari tahun 568 dan 645 Masehi. []

Tags: alquranMushaf
ShareSendShareTweet
Advertisements



ADVERTISEMENT
Previous Post

Pada Akhir Zaman, 4 Negeri Ini Dianjurkan Rasulullah untuk Dihuni

Next Post

Ancaman Serius Obesitas bagi Dunia

Yudi

Yudi

Terkait Posts

Imam Mahdi, Arah Kiblat, Kabah

10 Hal tentang Kabah

4 Juli 2022
Nabi Muhammad Tanda Cinta pada Nabi Muhammad, Fakta Nabi Muhammad, Cara Rasulullah Berpakaian, Hal yang Disukai oleh Rasulullah, Fakta Nabi Muhammad

Nabi Muhammad Tak Pernah Menguap

1 Juli 2022
jenis kesucian, orang yang doanya mustajab, keutamaan membaca doa qunut witir, doa Rasulullah ï·º saat menyambut Ramadhan, manfaat mengucap hamdallah

4 Jenis Kesucian Menurut Imam Al Ghazali

30 Juni 2022
Nabi Muhammad Tanda Cinta pada Nabi Muhammad, Fakta Nabi Muhammad, Cara Rasulullah Berpakaian, Hal yang Disukai oleh Rasulullah, Fakta Nabi Muhammad

10 Fakta Nabi Muhammad ï·º

1 Juli 2022
Please login to join discussion
Facebook Twitter Youtube Pinterest

© 2022 islampos - Membuka, Menginspirasi, Free to Share.

Tidak ada Hasil
View All Result
  • Home
  • Beginner
  • Tahukah
  • Sirah
  • Renungan
  • Muslimbiz
    • Muslimtrip
  • Cari

© 2022 islampos - Membuka, Menginspirasi, Free to Share.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist