Masjid menjadi tempat favorit bagi Nabi Muhammad Shallallahu ‘alaihi wa sallam. Di sana beliau memanjatkan doa, baik bag diri maupun umatnya. Selain itu, ada sejumlah tempat lain yang disukai Rasulullah.
Selama hidupnya, Nabi Muhammad SAW pernah menetap di Mekah dan Madinah, dua kota suci umat Islam yang berlokasi di Jazirah Arab. Beliau pun tercatat telah mengunjungi berbagai wilayah dan mendirikan beberapa masjid.
BACA JUGA:Â Bagaimana Recep Tayyip Erdogan Mengubah Hagia Sophia Menjadi Masjid
Perjalanan hidup Nabi sendiri sangat bermanfaat untuk dijadikan pelajaran. Sahabat, orang-orang terdekat, hingga lokasi yang disinggahi perlu diketahui kaum Muslimin.
Berikut adalah tujuh tempat yang sangat dicintai oleh Nabi.
https://www.youtube.com/watch?v=kfzjBPBPwHU&t=85s