• Home
  • Disclaimer
  • Iklan
  • Redaksi
  • Donasi
  • Copyright
Minggu, 14 Agustus 2022
Islampos
  • Home
  • Beginner
  • Tahukah
  • Sirah
  • Renungan
  • Muslimbiz
    • Muslimtrip
  • Cari
Tidak ada Hasil
View All Result
  • Home
  • Beginner
  • Tahukah
  • Sirah
  • Renungan
  • Muslimbiz
    • Muslimtrip
  • Cari
Tidak ada Hasil
View All Result
Tidak ada Hasil
View All Result
Islampos
Home Syi'ar Islam 4 Beginner

Beginilah Turunnya Ayat tentang Tayammum

Oleh Dini Koswarini
1 bulan lalu
in Islam 4 Beginner
Waktu Baca: 1 menit baca
A A
0
Tayammum

Foto: Freepik

0
BAGIKAN

BEGINILAH awalnya turun ayat Al-Quran tentang Tayammum.

Salah satu sahabat Rasulullah al-asla’ bin Syuraik bercerita: Aku pernah melayani Rasulullah. Kala itu aku menuntun untanya dalam perjalanan beliau.

Lalu aku mengalami junub pada saat malam yang dingin, sedangkan Rasulullah ingin melanjutkan perjalanan.

Aku merasa berat karena harus melanjutkan perjalanan dalam keadaan junub, tetapi aku juga khawatir jika mandi dengan air dingin, aku bisa sakit atau mati.

ArtikelTerkait

Cara Mencegah Orang yang Berjalan di Depan ketika Shalat

3 Keutamaan Bersiwak

3 Syarat dan Sunah Azan

10 Akibat Berbuat Maksiat yang Mengerikan

BACA JUGA: Zaid bin Datsinah Tidak Rela Rasulullah Tertusuk Duri

Surat 'Abasa, Tayammum
Foto: Freepik

Lalu aku meminta salah seorang dari kalangan Anshar untuk menuntun unta Rasulullah.

Aku meletakkan beberapa batu, kemudian aku panaskan air tersebut dengan batu itu. Setelah itu aku mandi dan menyusul Rasulullah.

“Wahai Asla’, mengapa perjalananmu berubah?” tanya Rasulullah.

“Bukan aku yang menuntunnya, akan tetapi seorang dari Anshar.”

“Lantas mengapa?”

BACA JUGA: Kendi Air Bekas Rasulullah

penghuni surga kematian, Hijrah Rasulullah, Fakta Nabi Ilyasa, Nama Bulan Hijriah, Imam Hasan Al-Bashri, Abu Bakar, Tayammum
Foto: Pinterest

“Aku sedang junub, dan aku tidak mau melanjutkan perjalanan kecuali setelah mandi. Aku khawatir cuaca dingin ini akan membahayakanku. Maka aku menyuruh salah seorang Anshar untuk menuntun kendaraanmu. Sedangkan aku memanaskan air, kemudian mandi dan menyusulmu.

Lalu Allah menurunkan ayat yang berkaitan dengan tayammum. []

Sumber: Walid al-A’zhami, Nabi Muhammad di Hati Sahabat., hal 153, 154.

Tags: tayammum
ShareSendShareTweetShare
Advertisements



ADVERTISEMENT
Previous Post

Rezeki Menikah, Sebuah Motivasi untuk Menikah dari Gubernur Jabar Kang Emil

Next Post

5 Najis yang Dimaafkan karena Kadarnya Sedikit

Dini Koswarini

Dini Koswarini

Terkait Posts

Shalat Tahajjud Amalan Agar Terlindung dari Serangan Ilmu Hitam atau Sihir Syarat Shalat Khusyu, Waktu Pelaksanaan Shalat Witir, Cara Mencegah Orang yang Berjalan di Depan ketika Shalat

Cara Mencegah Orang yang Berjalan di Depan ketika Shalat

13 Agustus 2022
Cara Hidup Sehat Ala Rasullulah Waktu Bersiwak, yang Dibolehkan ketika Puasa, Cara Rasul Memakai Siwak, Keutamaan Bersiwak

3 Keutamaan Bersiwak

12 Agustus 2022
sunah azan, Syariat seputar hari tasyrik, bacaan bilal Idul Fitri, menjawab iqamat, amalan, seni azan, bacaan ketika mendengar azan

3 Syarat dan Sunah Azan

12 Agustus 2022
Mimpi Bertemu Ular, Ketindihan Makhluk Halus, Hukum Tidur Pagi, Cara Mudah Bangun Shubuh, Adab Bangun Tidur, Mimpi Menurut Islam, Akibat Berbuat Maksiat

10 Akibat Berbuat Maksiat yang Mengerikan

12 Agustus 2022
Please login to join discussion
Facebook Twitter Youtube Pinterest

© 2022 islampos - Membuka, Menginspirasi, Free to Share.

Tidak ada Hasil
View All Result
  • Home
  • Beginner
  • Tahukah
  • Sirah
  • Renungan
  • Muslimbiz
    • Muslimtrip
  • Cari

© 2022 islampos - Membuka, Menginspirasi, Free to Share.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist