• Home
  • Disclaimer
  • Iklan
  • Redaksi
  • Donasi
  • Copyright
Selasa, 3 Oktober 2023
Islampos
  • Home
  • Beginner
  • Tahukah
  • Sirah
  • Renungan
  • Muslimbiz
    • Muslimtrip
  • Cari
Tidak ada Hasil
View All Result
  • Home
  • Beginner
  • Tahukah
  • Sirah
  • Renungan
  • Muslimbiz
    • Muslimtrip
  • Cari
Tidak ada Hasil
View All Result
Tidak ada Hasil
View All Result
Islampos
Home Tahukah Anda

Mimpi Gigi Copot menurut Ilmu Psikologi dan Tiga Jenis Mimpi

Oleh Yudi
4 tahun lalu
in Tahukah Anda
Waktu Baca: 2 menit baca
A A
0
Ilustrasi: thesun.co.uk

Ilustrasi: thesun.co.uk

15
BAGIKAN

MIMPI sering disebut bunga tidur. Di Indonesia, mimpi kerap dihubung-hubungkan dengan kejadian di alam nyata. Seperti halnya mimpi gigi copot. Mimpi ini acap kali disebut suatu pertanda yang berarti akan ada seseorang terdekat yang akan meninggal atau terkena musibah.

Namu tahukah Anda, di dalam ilmu psikologi, mimpi gigi copot atau lepas memiliki arti seberapa besarkah rasa percaya dirinya kita di dalam kehidupan nyata. Bila saat bermimpi gigi copot seseorang merasakan syok dan panik seolah tidak siap menerimanya bisa jadi Anda kurang percaya diri.

Maka, cobalah untuk diingat kembali dan bertanya ke pada diri sendiri apakah benar Anda merasakan kurang percaya diri? Ini lebih baik daripada langsung berpikir jauh mengenai kematian seseorang.

Dan bila hal tersebut benar terjadi di dalam kehidupan nyata kalian, maka cobalah untuk tenang dan menerima dalam menghadapi kenyataan, lalu berusaha bangkit dan menunjukan diri kalian bahwa kalian bisa menjadi lebih baik lagi dari hari kemarin.

ArtikelTerkait

15 Tanda Orang Malas

10 Kunci Rezeki dari Allah SWT kepada Manusia

Pelajaran Penting Ucapan “InsyaAllah” dari Kisah 3 Nabi

Cara Menyembuhkan Ketagihan Konten Porno

Entah apapun itu mimpinya, mimpi adalah bunga tidur namun tanpa kita sadari bahwa kondisi psikologi kita dapat pula mempengaruhi mimpi kita.

BACA JUGA: Tafsir Mimpi Bertemu Ular Menurut Ibnu Sirin

Mimpi sendiri ternyata mempunyai tiga jenis.

Pertama: Mimpi yang baik (ru’ya shalihah hasanah), yaitu jika seseorang bermimpi hal yang ia sukai. Mimpi ini datangnya dari Allah dan itu suatu nikmat. Karena jika ia bermimpi seperti itu, ia jadi semangat dan bergembira. Inilah yang dimaksud dalam sabda Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam,

لَمْ يَبْقَ مِنَ النُّبُوَّةِ إِلاَّ المُبَشِّرَاتِ

“Tidak tersisa dari kenabian kecuali kabar-kabar gembira.”

Kedua: Mimpi buruk (ru’ya makruhah), mimpi ini datang dari setan. Mimpi ini menggelisahkan. Salah satu terapi dari mimpi seperti ini adalah membaca ta’awudz, yaitu meminta perlindungan kepada Allah dari godaan setan. Mimpi ini baiknya tidak diceritakan kepada orang lain dan yang bermimpi harus bersabar dalam hal itu.

Karena ingatlah bahwa setan itu musuh manusia dan berusaha menyakiti, juga membuat sedih manusia. Coba kita renungkan dengan baik ayat berikut,

إِنَّمَا النَّجْوَىٰ مِنَ الشَّيْطَانِ لِيَحْزُنَ الَّذِينَ آمَنُوا وَلَيْسَ بِضَارِّهِمْ شَيْئًا إِلَّا بِإِذْنِ اللَّهِۚوَعَلَى اللَّهِ فَلْيَتَوَكَّلِ الْمُؤْمِنُونَ

“Sesungguhnya pembicaraan rahasia itu adalah dari syaitan, supaya orang-orang yang beriman itu berduka cita, sedang pembicaraan itu tiadalah memberi mudharat sedikitpun kepada mereka, kecuali dengan izin Allah dan kepada Allah-lah hendaknya orang-orang yang beriman bertawakkal.” (QS. Al-Mujadalah: 10)

BACA JUGA: Nabi Yusuf Menakwilkan Mimpi Raja

Ketiga: Mimpi biasa yang tidak ada maksud apa pun. Biasanya itu cuma bisikan jiwa atau suatu pikiran yang akhirnya terbawa dalam mimpi.

Bagaimana cara menyikapi mimpi-mimpi di atas dan bahasan mimpi lainnya, insya Allah akan berlanjut pada pertemuan selanjutnya. Moga Allah beri taufik dan hidayah. []

SUMBER: KONSULTASI SYARIAH

Tags: Mimpi
Share15SendShareTweetShare
Advertisements
ADVERTISEMENT
Previous Post

Sederet Artis Berhijab Melenggang ke Senayan, Begini Gayanya

Next Post

Pernahkah Nabi Mengeluh?

Yudi

Yudi

Terkait Posts

Dosa yang Dilaknat Allah SWT, Pertanyaan di Alam Kubur,Orang yang Kerasukan Setan, Ancaman bagi Orang Sombong, Makna Setan Dibelenggu pada Bulan Ramadan, Godaan Setan, Tempat Bermalam Setan, Jenis Pelaku Dosa, Pintu Setan,, Tanda Orang Malas

15 Tanda Orang Malas

1 Oktober 2023
Amalan Pembuka Rezeki, Ciri Utama Harta Penuh Berkah, Sri Mulyani, Dunia, Kunci Rezeki dari Allah,

10 Kunci Rezeki dari Allah SWT kepada Manusia

30 September 2023
Penghalang Doa, Abu Qilabah, InsyaAllah

Pelajaran Penting Ucapan “InsyaAllah” dari Kisah 3 Nabi

28 September 2023
Hukum Nonton Film Porno, Pornografi, handphone, Cara Menyembuhkan Ketagihan Konten Porno

Cara Menyembuhkan Ketagihan Konten Porno

27 September 2023
Please login to join discussion

Terbaru

Keutamaan Membaca Alquran,, Keutamaan 2 Ayat Terakhir Surah Al-Baqarah, Hukum Muslim Tidak Bisa Baca Al-Quran, Imam Syafii, Asbabun Nuzul Surah Al-Baqarah Ayat 186

Asbabun Nuzul Surah Al-Baqarah Ayat 186: Allah Itu Dekat

Oleh Saad Saefullah
3 Oktober 2023
0

Berikut adalah asbabun nuzul Surah Al-Baqarah Ayat 186.

Kesalahan Bersedekah,, Sedekah Shubuh, Hal yang Boleh Tergesa-Gesa, Pintu Rezeki, Cara Lunasi Hutang pada Orang yang Sudah Meninggal, Jenis Sedekah, Uang Suami Milik Istri, hutang, Rezeki, Adab Menangih Utang, hutang, Amalan Pembuka Rezeki, Adab Utang Piutang dalam Islam, Bahaya Berhutang

Bahaya Berhutang

Oleh Haura Nurbani
2 Oktober 2023
0

Bahaya berhutang disebutkan langsung oleh Rasulullah. 

Jarak Dibolehkannya Mengqashar Shalat, Hukum Mengumumkan Barang Hilang di Masjid

Hukum Mengumumkan Barang Hilang di Masjid

Oleh Dini Koswarini
2 Oktober 2023
0

Apa hukum mengumumkan barang hilang di masjid?

Syarat Poligami, Salman Al-Farisi, Suami Istri di Bulan Ramadhan, Hikmah di Balik Perintah Poligami,Cara Hadapi Pasangan Selingkuh, Tipe Jodoh, Cara Taubat dari Zina, Hukum Pacaran dalam Islam, Hukum Cerai dalam Kondisi Marah, Macam talak, pacaran, Zina

Suami Lakukan Zina dengan Wanita Lain, Istri Harus Bagaimana?

Oleh Saad Saefullah
2 Oktober 2023
0

Seorang istri mengetahui bahwa suaminya melakukan zina. Apa yang harus dilakukan?

Terpopuler

Tidak ada konter tersedia
Facebook Twitter Youtube Pinterest

© 2022 islampos - Membuka, Menginspirasi, Free to Share.

Tidak ada Hasil
View All Result
  • Home
  • Beginner
  • Tahukah
  • Sirah
  • Renungan
  • Muslimbiz
    • Muslimtrip
  • Cari

© 2022 islampos - Membuka, Menginspirasi, Free to Share.