• Home
  • Disclaimer
  • Iklan
  • Redaksi
  • Donasi
  • Copyright
Jumat, 12 Agustus 2022
Islampos
  • Home
  • Beginner
  • Tahukah
  • Sirah
  • Renungan
  • Muslimbiz
    • Muslimtrip
  • Cari
Tidak ada Hasil
View All Result
  • Home
  • Beginner
  • Tahukah
  • Sirah
  • Renungan
  • Muslimbiz
    • Muslimtrip
  • Cari
Tidak ada Hasil
View All Result
Tidak ada Hasil
View All Result
Islampos
Home Syi'ar

Mengapa Banyak Manusia yang Kufur Nikmat?

Oleh Yudi
1 tahun lalu
in Syi'ar
Waktu Baca: 2 menit baca
A A
0
dosa kecil, orang bodoh, putus asa, maksiat

Foto: Freepik

0
BAGIKAN

ALLAH SWT merupakan pemberi nikmat kepada setiap makhluk, baik di langit maupun di bumi. Nikmat yang diberikan oleh Allah itu amat sangat besar, bahkan mungkin tak terhitung nilainya. Tapi, terkadang manusia itu lupa. Kemudian tidak mensyukurinya. Akhirnya lupa sama sekali. Mengapa bisa terjadi seperti itu?

Memang, salah satu kelemahan manusia ialah mengkufuri nikmat. Karena menusia sudah terbiasa dan merasa bahwa itu adalah hak yang harus diperolehnya. Lupa bahwa sebenarnya itu adalah pemberian Allah SWT.

BACA JUGA: Nikmat Kubur Menurut Nabi

Allah memberi kenikmatan pada setiap manusia di bumi ini jutaan kenikmatan, walau pun tidak selalu baru. Bangun tidur ia mendapat kenikmatan. Kenikmatan hidup, kenikmatan bergerak, kenikmatan air, kenikmatan makan pagi, kenikmatan berbicara dan kenikmatan-kenikmatan lainnya.

ArtikelTerkait

10 Akibat Berbuat Maksiat yang Mengerikan

7 Manfaat Buah Kurma

Ketahui Tujuan Hidup Menurut Islam dan Makna Penciptaannya

Masuk Islamnya Khalid bin Walid

Manusia berbuat durhaka kepada Allah SWT karena ia lupa bahwa apa yang didapat semua adalah pemberian-Nya. Kita coba merenung beberapa menit saja, kita hitung jumlah nikmat dari Allah. Coba kalau beberapa jam atau apalagi hari, sungguh akan kita dapati angka jutaan.

Oleh sebab itu, setiap waktu Rasulullah ﷺ selalu berzikir dimaksudkan untuk menyukuri nikmat Allah yang begitu benyak diterimanya sejak bangun tidur sampai tidur lagi.

BACA JUGA: Apakah Pernikahan Termasuk Amal Akhirat?

Doa-doa Rasulullah banyak ditulis dalam buku Amalul Yaumi Wallailah oleh Ibnu Sunni. Nuzulul Abrar oleh Hasan Siddiq Khan, Amalul Yaumi Wallailah oleh Imam an-Nasa’I, dan doa-doa dala kitab sunnah.

Kepada manusia, jika kita diberi sesuatu, katakanlah diberi korek api untuk menyalakan rokok, kita ucapkan, “terima kasih”. Nah, seperti itu pula kita bersikap kepada Allah, pemberi nikmat yang begitu besar. Jangan pernah lupakan syukur atas nikmat yang diberi. Karena syukur merupakan salah satu bentuk atau tanda terima kasih kita kepada Allah SWT. []

Sumber: Anda Bertanya Islam Menjawab/Karya: Prof. Dr. M. Mutawalli asy-Sya’rawi/Penerbit: Gema Insani

Tags: Kufurkufur nikmatNikmat
ShareSendShareTweetShare
Advertisements



ADVERTISEMENT
Previous Post

Catat, Orang Beriman Tidak Pernah Stres

Next Post

Yuk Tahan Diri, Jangan Boros!

Yudi

Yudi

Terkait Posts

Mimpi Bertemu Ular, Ketindihan Makhluk Halus, Hukum Tidur Pagi, Cara Mudah Bangun Shubuh, Adab Bangun Tidur, Mimpi Menurut Islam, Akibat Berbuat Maksiat

10 Akibat Berbuat Maksiat yang Mengerikan

12 Agustus 2022
Pohon kurma Keutamaan Puasa Asyura, Manfaat Puasa Senin Kamis, Target Amalan Harian Ramadhan, Keistimewaan Ramadhan, Qadha Puasa, Keutamaan Ramadhan, Manfaat Buah Kurma

7 Manfaat Buah Kurma

11 Agustus 2022
Hak dan Kewajiban Seorang Muslim, Cara Merawat Tubuh, Tujuan Hidup:

Ketahui Tujuan Hidup Menurut Islam dan Makna Penciptaannya

11 Agustus 2022
pemimpin yang adil, Nabi Sulaiman, umar bin khattab, Sumur Utsman bin Affan, Khalid bin Walid

Masuk Islamnya Khalid bin Walid

11 Agustus 2022
Please login to join discussion
Facebook Twitter Youtube Pinterest

© 2022 islampos - Membuka, Menginspirasi, Free to Share.

Tidak ada Hasil
View All Result
  • Home
  • Beginner
  • Tahukah
  • Sirah
  • Renungan
  • Muslimbiz
    • Muslimtrip
  • Cari

© 2022 islampos - Membuka, Menginspirasi, Free to Share.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist