• Home
  • Disclaimer
  • Iklan
  • Redaksi
  • Donasi
  • Copyright
Selasa, 16 Agustus 2022
Islampos
  • Home
  • Beginner
  • Tahukah
  • Sirah
  • Renungan
  • Muslimbiz
    • Muslimtrip
  • Cari
Tidak ada Hasil
View All Result
  • Home
  • Beginner
  • Tahukah
  • Sirah
  • Renungan
  • Muslimbiz
    • Muslimtrip
  • Cari
Tidak ada Hasil
View All Result
Tidak ada Hasil
View All Result
Islampos
Home Syi'ar Inspirasi

14 Nasihat Emas dari Imam Syafi’i

Oleh Ari Cahya Pujianto
1 tahun lalu
in Inspirasi
Waktu Baca: 2 menit baca
A A
0
Imam Syafi'i

Foto: AsSajidin

0
BAGIKAN

1. “BILA kau tak mau merasakan lelahnya belajar, maka kau akan menanggung pahitnya kebodohan.” (Imam Syafi’i)

2. “Jangan cintai orang yang tidak mencintai Allah, kalau Allah saja ia tinggalkan, apalagi kamu.” (Imam Syafi’i)

3. “Barangsiapa yang menginginkan husnul khatimah, hendaklah ia selalu bersangka baik dengan manusia.” (Imam Syafi’i)

4. “Doa di saat tahajud umpama panah yang tepat mengenai sasaran.” (Imam Syafi’i)

ArtikelTerkait

Albert El Tassi, Pengusaha Muslim yang Menolak Jabatan Gubernur di Kanada

Santri Asal Mojokerto Jadi Rebutan 11 Kampus Mancanegara

2 Siswi MAN 1 Kudus Juarai Kompetisi Sains Internasional

Wow, 100 Jakarta Ini Ditraktir Muhammad Ali Traktir saat Sarapan!

BACA JUGA: Sejak Kecil, Imam Syafi’i Belajar Ilmu Agama dengan Semangat Membara

5. “Ilmu itu bukan yang dihafal tetapi yang memberi manfaat.” (Imam Syafi’i)

6. “Siapa yang menasihatimu secara sembunyi-sembunyi, maka ia benar-benar menasihatimu. Siapa yang menasihatimu di khalayak ramai, dia sebenarnya menghinamu.” (Imam Syafi’i)

7. “Berapa banyak manusia yang masih hidup dalam kelalaian, sedangkan kain kafan sedang ditenun.” (Imam Syafi’i)

8. “Jadikan akhirat di hatimu, dunia di tanganmu dan kematian di pelupuk matamu.” (Imam Syafi’i)

9. “Berkatalah sekehendakmu untuk menghina kehormatanku, diamku dari orang hina adalah suatu jawaban. Bukanlah artinya aku tidak mempunyai jawaban, tetapi tidak pantas bagi singa meladeni anjing.” (Imam Syafi’i)

10. “Amalan yang paling berat diamalkan Ada 3 (tiga). 1. Dermawan saat yang dimiliki sedikit. 2. Menghindari maksiat saat sunyi tiada siapa-siapa. 3. Menyampaikan kata-kata yang benar di hadapan orang diharap atau ditakuti.” (Imam Syafi’i)

BACA JUGA: Begini Kecerdasan Ibunda Imam Syafii

11. “Orang yang hebat adalah orang yang memiliki kemampuan menyembunyikan kemeralatannya, sehingga orang lain menyangka bahwa dia berkecukupan karena dia tidak pernah meminta.” (Imam Syafi’i)

12. “Orang yang hebat adalah orang yang memiliki kemampuan menyembunyikan amarah, sehingga orang lain mengira bahwa ia merasa ridha.” (Imam Syafi’i)

13. “Orang yang hebat adalah orang yang memiliki kemampuan menyembunyikan kesusahan, sehingga orang lain mengira bahwa ia selalu senang.” (Imam Syafi’i)

Advertisements

14. “Apabila engkau memiliki seorang sahabat yang membantumu dalam ketaatan kepada Allah, maka genggam eratlah ia, jangan engkau lepaskan. Karena mendapatkan seorang sahabat yang baik adalah perkara yang sulit, sedangkan melepaskannya adalah perkara yang mudah.” (Imam Syafi’i).

Tags: 14 Nasihat Emas dari Imam Syafi'i
ShareSendShareTweetShare
Advertisements



ADVERTISEMENT
Previous Post

Komisi Fatwa MUI Jatim: Porsi Jaga Kesehatan dalam Islam paling Banyak

Next Post

Ini yang Terjadi Jika Maksiat Dibiarkan

Ari Cahya Pujianto

Ari Cahya Pujianto

Hanya Pemuda Akhir Zaman yang Berharap Ridha dan Ampunan Allah Swt

Terkait Posts

Albert El Tassi

Albert El Tassi, Pengusaha Muslim yang Menolak Jabatan Gubernur di Kanada

15 Agustus 2022
MA Gymnastiar Putra santri

Santri Asal Mojokerto Jadi Rebutan 11 Kampus Mancanegara

6 Agustus 2022
kompetisi sains, siswi madrasah,

2 Siswi MAN 1 Kudus Juarai Kompetisi Sains Internasional

20 Juli 2022
Muhammad Ali

Wow, 100 Jakarta Ini Ditraktir Muhammad Ali Traktir saat Sarapan!

18 Juli 2022
Please login to join discussion
Facebook Twitter Youtube Pinterest

© 2022 islampos - Membuka, Menginspirasi, Free to Share.

Tidak ada Hasil
View All Result
  • Home
  • Beginner
  • Tahukah
  • Sirah
  • Renungan
  • Muslimbiz
    • Muslimtrip
  • Cari

© 2022 islampos - Membuka, Menginspirasi, Free to Share.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist